Kemahasiswaan

mtq3
PELEPASAN PESERTA MTQ DARI UNCEN

Kamis (25/7) lalu Rektor, Dr. Ir. Apolo Safanpo, ST, MT didampingi Pembantu Rektor III Dr. Yonathan K. Wororomi, S.Si, M.Si melepas peserta MTQ dari Uncen untuk mengikuti kegiatan tingkat nasional Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) yang tahun ini akan diselenggarakan di Aceh. Peserta dari Uncen sebanyak 5 orang dan 1 orang pendamping. Para peserta langsung bertolak […]

Loading

6cb81abb-f57f-42cc-9ab7-bc02f964ac39
Rapat Kerja Uncen Tahun 2019

Universitas Cenderawasih mengadakan Rapat Kerja tahun 2019 dengan  mengusung tema “Mengoptimalisasi Perencanaan Berbasis Kinerja”.  Kegiatan dilaksanakan selama dua hari, Jumat – Sabtu , 18-19 Januari 2019 di auditorium Uncen, Kampus Abepura – Jayapura. Kegiatan Raker merupakan kegiatan tahunan di Uncen yang dilaksanakan setelah masing-masing unit kerja melakukan Rapat Kerja pada tingkat Fakultas, Lembaga, Biro dan […]

Loading

IMG_20180827_100945_1
Pembukaan Kuliah TA 2018/2019

Kegiatan belajar mengajar Tahun Akademik 2018/2019, dibuka secara resmi oleh Rektor Uncen Dr. Ir. Apolo Safanpo , ST. M.T dalam satu acara “Pembukaan Kuliah Umum TA 2018/2019”. Dihadiri oleh ribuan mahasiswa lama dan baru, rangkaian acara berjalan dengan lancar di Auditorium Uncen, Senin (27/08). Dalam arahannya Rektor menyampaikan tentang kuliah Umum yang dilaksanakan  adalah sebagai […]

Loading

DSC_0335
Rektor Universitas Cenderawasih mewisuda dan melantik 421 wisudawan

Universitas Cenderawasih melaksanakan Wisuda sebanyak tiga kali dalam setahun dan untuk periode I Tahun 2018 telah dilaksanakan “ Rapat Terbuka Senat Dalam Rangka Wisuda Lulusan Program Magister, Sarjana dan Diploma “, bagi 421 wisudawan. Kegiatan berlangsung di Auditorium Uncen, Kamis (22/03). Wisudawan terdiri dari Program Pascasarjana berjumlah 48; FKIP berjumlah 65 orang;  FISIP berjumlah 55 […]

Loading