Komitmen Bersama Bangun “BAKHPUA”, Kerjasama & Humas UNCEN Ikut Anev Pelaksanaan Sistem Komunikasi Digital Bakohumas Provinsi Papua.
Setelah beberapa saat lalu (15 Juli 2021) di launching, website Bakohumas Prov Papua “BAKHPUA” terus mengadakan koordinasi dengan para admin dari masing-masing instansi untuk menyempurnakannya. Salah satunya adalah kegiatan meeting zoom Anev Pelaksanaan Sistem Komunikasi Digital Bakohumas Provinsi Papua, Kamis (5/8/2021). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol. Drs Ahmad Musthofa […]
LP2M Gelar Pelatihan Rekruitmen Asesor BKD Secara Daring
Kamis, (22/7/2021) lalu Lembaga Pengembangan Dan Penjaminan Mutu (LP2M) Universitas Cenderawasih menggelar kegiatan pelatihan Asesor Beban Kerja Dosen (BKD) secara daring melalui aplikasi zoom yang diikuti oleh dosen-dosen di Universitas Cenderawasih. Kegiatan ini dibuka oleh Rektor, Dr. Ir. Apolo Safanpo, ST,MT. Dalam sambutannya Rektor mengatakan bahwa Papua khususnya Universitas Cenderawasih membutuhkan banyak asesor Beban Kerja […]
Uncen Turut Saksikan Launching Website “BAKHPUA”
Akhirnya Website Bakohumas Papua resmi dilauncing, Kamis (15/7/2021), di hotel Aston Jayapura. Hadir dalam kegiatan, Wakapolda Papua Brigjen Pol Dr. Eko Rudi Sudarto, S.I.K., M.Si, Kasdam XVII/Cenderawasih Brigjen TNI Bambang Trisnohadi, Asisten II Bidang Kesra Sekda Provinsi Papua Dr. Drs Muhammad Musaad, M.Si, Irwasda Polda Papua Kombes Pol Alfred Papare, S.IK, Kadis Kominfo Papua Jeri […]
Pengumuman Penerimaan CPNS Kemendikbudristek Tahun 2021
https://cpns.kemdikbud.go.id/pengumuman/seleksi-penerimaan-calon-pegawai-negeri-sipil-cpns-kementerian-pendidikan-kebudayaan-riset-dan-teknologi-tahun-2021/index.html
Uncen Ambil Bagian Dalam Pelatihan Operator Website Bakohumas Prov. Papua
Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol. Drs. Ahmad Musthofa Kamal, S.H membuka Pelatihan Operator Website Bakohumas Provinsi Papua, di Aula Rastra Samara Polda Papua, Jayapura-Jumat (9/7/2021). Perwakilan dari Universitas Cenderawasih turut mengambil bagian, hadir dalam pelatihan tersebut. Selain itu kegiatan ini juga dihadiri oleh para Relawan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Provinsi Papua serta perwakilan […]
Temu Kolaborasi II Uncen
“Universitas Cenderawasih Sebagai Sentra Kemitraan Dan Pengetahuan” Universitas Cenderawasih kembali adakan Temu Kolaborasi, Kamis (8/7/2021) di ruang rapat lantai 3 Rektorat. Kegiatan ini merupakan kelanjutan dari Temu Kolaborasi I yang dilakukan pada bulan Februari lalu. Kegiatan ini dilakukan untuk menjajaki peluang kerjasama yang lebih luas dengan calon-calon mitra Uncen yang lebih beragam. […]
Ujian JMSB Di Wamena Diikuti 40 Peserta
Tahapan terakhir penerimaan mahasiswa baru tahun akademik 2021/2022 di Universitas Cenderawasih melalui Jalur Masuk Seleksi Bersama (JMSB) telah dilaksanakan pada tanggal 5 Juli 2021. Di kota Wamena ada 40 peserta yang datang menunjukan kartu peserta dan sah mengikuti ujian. Dari proses pendaftaran calon mahasiswa baru melalui JMSB untuk masuk di Universitas Cenderawasih, peserta yang terdaftar […]
Pemberdayaan Kelompok Tani Berbasis Usaha Pengolahan Singkong Menjadi Tepung Tapioka Guna Meningkatkan Ekonomi Masyarakat dan Ketahanan Pangan di Arso IV dan V Papua
Program Kemitraan Masyarakat, Direktotat Riset dan Pengabdian Masyarakat Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi tahun 2021 Tim Pelaksana Program Studi Biologi FMIPA Universitas Cenderawasih: Arsyam Mawardi, S.Si, M.Si (Ketua), 2. Drs. I Made Budi, M.Si (Anggota) Singkong merupakan salah satu pangan lokal di Papua yang dibudidayakan sebagai upaya untuk menjamin ketahanan pangan tingkat desa, kecamatan […]
Serah Terima Naskah Ujian JMSB 2021
Naskah Ujian JMSB telah selesai disusun oleh tim yang diketuai oleh Prof. Happy Lumbantobing,M.Si. dari Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Universitas Cenderawasih. Prof. Happy telah menyerahkan naskah ujian ini kepada ketua panitia JMSB Dr.Onesimus Sahuleka, SH.,M.Hum. Serah terima berlangsung di ruang kerja Koordinator Akademik Chris Jan Rumsano,S.Pd.,M.Si. Kamis, 24/6/2021. Dalam penyerahan naskah ini, Prof. Happy […]