Kerjasama

WhatsApp Image 2024-10-09 at 15.19.21 (1)
Uncen Gandeng Kemenkumham Gelar ECO CAMP

Kegiatan ini merupakan kerjasama antara Universitas Cenderawasih dengan Kemenkumham Papua yang bertujuan untuk memfasilitasi pengurusan legalitas usaha yang dimiliki oleh mahasiswa berupa perseroan perorangan dan hak merk dagang. Enterprenur Championship Orientation Camp (ECO CAMP) terdiri dari Rumah Kurasi dan Entepreneur Fair, Kurasi Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM). ECO CAMP dilaksanakan selama 2 hari, (Selasa-Rabu, […]

Loading

WhatsApp Image 2024-09-25 at 11.48.19
Sinergitas Uncen, Jasa Raharja, Astra Motor Dan Polda Papua Kembali Gelar Seminar Safety Riding di FT Uncen

Kegiatan ini ke-2 kali nya diselenggarakan di Uncen dan Fakultas Teknik Uncen kembali menjadi tuan rumah. Kegiatan dilaksanakan di aula FT Uncen, Rabu (25/9/2024) dan diikuti oleh 150 mahasiswa yang merupakan perwakilan dari masing-masing fakultas di Uncen. Seminar yang mengangkat tema “Generasi Cari Aman” ini dibuka oleh Pembantu Rektor 4, Dr. Basir Rohrohmana, SH.,MHum. Dalam […]

Loading

WhatsApp Image 2024-09-17 at 13.07.23 (1)
Telkomsel Gelar Pembukaan PMDB 2024 Wilayah Papua di Aula FEB Uncen

  Telkomsel kembali menyelenggarakan program Corporate Social Responbility (CSR) yaitu Papua Maluku Digital Bootcamp (PMDB) 2024 di wilayah Papua. Dengan mengusung tema “Building A Thriving Start-UP Ecosystem in Papua”, program ini bertujuan untuk meningkatkan wawasan digital, pengetahuan tentang perkembangan dunia kerja, kompetensi, keterampilan dan kapabilitas mahasiswa agar dapat berdaya saing mengikuti perkembangan industri. Universitas Cenderawasih […]

Loading

WhatsApp Image 2024-05-08 at 14.51.58
Peduli Habitat Burung Endemik, PT SMART Tbk Kerjasama Dengan Universitas Cenderawasih

Rabu (8/5/2024), bertempat ruang rapat senat, lantai 3 Gedung Rektorat Universitas Cenderawasih diadakan Kick Off Meeting Kerjasama Universitas Cenderawasih Bersama PT. Sinar Mas Agro Resources and Technology Tbk (PT.SMART Tbk). Dihadiri oleh Rektor, Warek 1, 2 dan 3, Ketua LPPM, Wakil Dekan FMIPA,  Kaprodi di Lingkungan FMIPA, dan tim Kerja Pusat Studi Biodiversitas dan Konservasi Uncen. Sementara itu […]

Loading

WhatsApp Image 2024-05-06 at 11.09.32 (2)
Soroti Potensi Besar Uncen, Institute for Indonesian Academic Partnerships Jajaki Peluang Kerjasama

Senin 6 Mei 2024, Universitas Cenderawasih dan Institute for Indonesian Academic Partnerships (IIAP) menyelenggarakan diskusi strategis yang dilaksanakan di gedung Rektorat Uncen. Kegiatan dihadiri oleh Rektor Uncen, para Wakil Rektor, Dekan dan Wakil Dekan serta Kepala Biro. Diskusi ini bertujuan untuk menjajaki peluang kerjasama antara kedua lembaga dalam bidang akademik dan riset . Dalam pertemuan tersebut, Rektor Uncen, Dr. Oscar Oswald […]

Loading

WhatsApp Image 2024-03-27 at 13.11.33 (2)
Universitas Cenderawasih Jalin Kerjasama Dengan Dua Universitas Terkemuka di Fiji

Senin (25/3/2024) Universitas Cenderawasih menandatangani dokumen kerjasama dengan University of South Pacific (USP), maka Selasa (26/3/2024) Uncen menandatangani Memorandum of Understanding dengan Fiji National University (FNU). Penandatanganan MOU ini dilaksanakan di grand Pasific Hotel Suva Fiji Oleh Rektor Uncen, Dr. Oscar Oswald O Wambrauw, S.E., M.Sc.Agr., yang didampingi oleh ketua senat Prof. Baltazar Kambuaya, MBA. […]

Loading

WhatsApp Image 2024-03-27 at 13.08.07
Jurusan Akuntansi FEB Uncen Jalin Kerja Sama Dengan University Of The South Pacific Di Fiji

Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Cenderawasih  menandatangani dokumen Memorandum of Agreement (MoA) atau surat perjanjian kerja sama (PKS) dengan Fakultas Akuntansi, Keuangan, dan Ekonomi University of the South Pacific (USP) di Suva Fiji, Senin (25/3/2024). Kerja sama meliputi pertukaran guru besar, seminar, penelitian, pengabdian Masyarakat, publikasi dan pertukaran mahasiswa. Penandatangan MoA dihadiri oleh Rektor Uncen, Ketua Senat Uncen, Dekan Fakultas […]

Loading

WhatsApp Image 2024-03-22 at 13.31.00
Membina Kerjasama Akademik: Penandatanganan MoU Antara JIU Dan UNCEN

Penandatangan Naskah Memorandum of Understanding (M0U) antara Jakarta Internasional University (JIU) dengan Universitas Cenderawasih dilaksanakan di Conference Room Kampus JIU K-Eduplex Cikarang- Bekasi, Kamis (21/3/2024). Kerjasama ini menandai tonggak sejarah yang menandai era baru sebagai wujud kepedulian JIU dan Uncen dalam perkembangan pendidikan khusus nya dalam bidang akademisi dan penelitian. Tujuan dari diadakannya kerjasama ini […]

Loading

WhatsApp Image 2024-03-04 at 16.18.39
Balai Wilayah Sungai Provinsi Papua Kolaborasi Dengan Uncen Sambut 10th World Water Forum

  Jayapura, (4/3/2024)- Balai Wilayah Sungai (BWS) Provinsi Papua dan Universitas Cenderawasih resmi tandatangan Memorandum of Understanding (MOU) dan Memorandung of Agreement (MoA) sebagai langkah strategis dalam menghadapi tantangan dan mendukung upaya global dalam pemantauan dan pengelolaan sumber daya air, khususnya di wilayah Papua. Penandatanganan dua dokumen kerjasama yang dilaksanakan di UPT Museum Loka Budaya […]

Loading