#PJ Bupati Jayapura

IMG_0996
Disertasi Tentang Kesejahteraan Masyarakat Adat Di Keerom, Replikanya Diminati Sekda Kabupaten Jayapura.

Sabtu 5 Oktober 2024. Program Pascasarjana Universitas Cenderawasih kembali menggelar Sidang Ujian Terbuka Promosi Doktor kepada mahasaiswanya yang telah melewati 9 kali ujian tertutup. Ujian kali ini menampilkan promovendus Penjabat Bupati Kabupaten Jayapura, Samuel Siriwa mahasiswa Program Doktor Ilmu Sosial Angkatan 2022. Ujian Promosi dipimpin oleh Direktur PPs sekaligus Promotor, Prof. Dr. Drs. Akbar Silo, […]

Loading